Makalah Ketentuan UUD NRI Tahun 1945 Dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara



BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Indonesia adalah negara kepulauan. Hal itu ditegaskan dalam Pasal 25 A UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang menyatakan bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah sebuah negara kepulauan yang berciri nusantara dengan wilayah yang batas-batas dan hak-haknya ditetapkan oleh undang-undang.

Istilah nusantara dalam ketentuan tersebut dipergunakan untuk menggambakan kesatuan wilayah perairan dan gugusan pulau-pulau Indonesia yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Indonesia serta di anatara Benua Asia dan Benua Australia. Kesatuan wilayah tersebut juga mencakup 1) kesatuan politik; 2) kesatuan hukum; 3) kesatuan sosial-budaya; serta 4) kesatuan pertahanan dan keamanan.

Berkaitan dengan wilayah negara Indonesia, pada 13 Desember 1957 pemerintah Indonesia mengeluarkan Deklarasi Djuanda.

Luas wilayah negara kita adalah 5.180.053 km2, yang terdiri atas wilayah daratan seluas 1.922.570 km2 dan wlayah lautan seluas 3.257.483 km2

B. RUMUSAN MASALAH 
  1. Bagaimana Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia ?
  2. Bagaimana Kedudukan Warga Negara dan Penduduk Indonesia ?
  3. Seperti apakah Kemerdekaan Beragama dan Berkepercayaan di Indoensia ?
  4. Bagaimana Sistem Pertahanan dan Keamanan Negara Republik Indonesia ?
C. TUJUAN
  1. Mengetahui Wilayah Negara Kesatuan Republik Indoensia
  2. Mengetahui Kedudukan Warga Negara ndan Penduduk Indonesia
  3. Mengetahui Kemerdekaan Beragama dan Berkepercayaan di Indonesia
  4. Mengetahui Sistem Pertahanan dan Keamana Negara Republik Indonesia
BAB II
ISI

A. WILAYAH NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA
 
Wilayah negara merupakan daerah atau lingkungan yang menunjukkan batas batas suatu negara, dimana dalam wilayah tersebut negara dapat melaksanakan kekuasaanya, menjadi tempat berlindung bagi rakyat sekaligus sebagai tempat untuk mengorganisir dan menyelenggarakan pemerintahannnya.
Macam – macam Wilayah Negara
 
Untuk membaca kelanjutan dari Makalah Ketentuan UUD NRI Tahun 1945 Dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara. Anda bisa mengunduhnya dibawah ini 
 

3 Responses to "Makalah Ketentuan UUD NRI Tahun 1945 Dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara "

  1. Terima kasih ya kak ilmunya. Saya izin untuk menggunakan proposal ini untuk tugas sekolah. Dan saya cantumkan alamat web kakak dalam daftar pustakanya. Barakallahu fiik🙏Jazakallahu khairan🙏

    ReplyDelete
  2. Terima kasih ilmunya kak. Saya izin untuk menggunakan makalah ini dalam tugas sekolah. Dan saya cantumkan alamat web kakak dalam daftar pustaka makalah. Jazakallahu khairan🙏 Barakallahu fiik

    ReplyDelete
  3. Terima kasih ilmunya kak. Saya izin untuk menggunakan makalah ini dalam tugas sekolah. Dan saya cantumkan alamat web kakak dalam daftar pustaka makalah. Jazakallahu khairan🙏 Barakallahu fiik

    ReplyDelete

Silahkan berkomentar dengan baik dan sopan, bila ada kesulitan silahkan bertanya