Contoh Rancangan Musyawarah Mahasiswa (MUSMA)
MUSMA merupakan kegiatan Musyawarah Mahasiswa yang dilaksanakan rutin setiap tahun (1 periode) masa kepemimpinan Himpunan Mahasiswa dari jurusan atau fakultas tertentu. Biasanya Musyawarah ini bertujuan untuk Menetapkan Anggaran Dasar, Anggaran Rumah Tangga, Program Kerja Organisasi, dan Mengevaluasi keberadaan Mahasiswa dalam totalitas kehidupan kemahasiswaan.
Sebelum melakukan musyawarah mahasiswa, maka idealnya dirancang terlebih dahulu bagaimana musyawarah tersebut akan dilakukan agar tertib dan kondusif seperti salah satu contohnya adalah dengan menetapkan presidium sidang, sekretaris, anggota, agenda acara musyawarah, tata tertib dan lain sebagainya.
Berikut ini adalah saya ingin membagikan salah satu contoh rancangan musyawarah mahasiswa
0 Response to "Contoh Rancangan Musyawarah Mahasiswa (MUSMA)"
Post a Comment
Silahkan berkomentar dengan baik dan sopan, bila ada kesulitan silahkan bertanya